Kamis, 9 Mei 2024

Hadapi Puncak Pandemi COVID-19, Samarinda Belum Miliki PCR

Kamis, 30 April 2020 21:37

Ilustrasi virus corona (Shutterstock)

POLITIKAL.ID, SAMARINDA - Ditengah meningkatnya pandemi virus corona atau Covid-19. Kaltim yang memiliki tiga Kota dan tujuh kabupaten hanya memiliki satu alat test bagi kasus pasien korona bernama Polymerase Chain Reaktion (PCR).

Walau belum dioperasionalkan, mesin alat test massal dari Badan Usaha Milik Negara (BUMN) itu masih menunggu sepenuhnya tambahan alat agar bisa langsung digunakan RS Pertamina, Balikpapan, Kaltim.

Melihat kondisi tersebut, Ketua Panitia khusus (Pansus) percepatan penanganan dan penyebaran korona, Hasanuddin Mas'ud merasa prihatin.

Pasalnya selain bantuan stimulus usaha ekonomi mikro jaring pengaman sosial juga belum tersalurkan kepada masyarakat penerima bantuan mafaat.

"Selain di RS Pertamina, Balikpapan. Satu alat PCR juga akan diberikan kepada RS AWS Samarinda, Kamis (30/4/2020) dikonfirmasi melalui sambungan telepon apliakasi whatsapp.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait