Selasa, 30 April 2024

Di Opening Speech Seminar Nasional APHTN-HAN, Gubernur Kaltim Berkelakar dan Bilang Begini

Rabu, 3 Februari 2021 2:22

IST

Diketahui, salah satu pengajar di Fakultas Hukum Universitas Mulawarman, Herdiansyah Hamzah kerap tampil dan memberikan pandangan akan beberapa persoalan hukum di Kaltim.

Ketika memberikan pandangan, Herdiansyah Hamzah kerap menamai dirinya sebagai 'Castro'. 

Tak hanya berkelakar akan nama Fidel Castro, Isran juga sampaikan akan rambut putih yang berarti usia belumlah tua. 

"Masih muda, rambutnya sama dengan saya. Masih putih.

Kalau rambut yang hitam itu, artinya sudah tua, gosong.

Tapi ada juga yang lebih muda dari saya, belum tumbuh rambutnya," ujar Isran. 

Selain berkelajar, Isran juga tetap berikan komentar serius dan mengucapkan agar seminar bisa berjalan sukses.

"Selamat bermusyarawah ke-VI APHTN-HAN. Semoga sukses," ujarnya. 

Sebagai informasi, Asosiasi Pengajar Hukum Tata Negara – Hukum Administrasi Negara (AP HTN-HAN) Indonesia lakukan Musyawarah Nasional yang ke-VI, yang akan dilaksanakan pada tanggal 3-4 Februari 2021 di Samarinda.

Terkait dilakukannya Munas ke VI itu, press release tim redaksi dapatkan.

Berikut diantaranya:

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait