Sabtu, 23 November 2024

Jaga Perekonomian di Tengah Pandemi Corona, Dahlan Iskan Minta Pemerintah Berpihak pada Pengusaha

Senin, 18 Mei 2020 0:6

Dahlan Iskan (KOMPAS.com/Achmad Faizal)

Apalagi, BUMN adalah milik negara dan pangan merupakan ketahanan negara sehingga seharusnya pangan juga dijaga oleh BUMN bidang pangan.

"Jangan sampai BUMN bidang pangan lebih kecil di bidang bisnis pada umumnya yang semua orang bisa melakukan. Ini betul-betul terbalik," kata dia.

Menurut dia, agak memalukan apabila ada BUMN yang kuat dengan ketahanan negara tetapi lemah di bidang kepentingan publik, termasuk dalam hal kemampuan ekspor oleh BUMN. Padahal, kata dia, ekspor merupakan senjata yang sangat diperlukan negara tetapi BUMN di bidang tersebut justru lemah.

"Jadi dalam masa krisis ini kita refocusing kembali. Sistem ability memang selalu dipertanyakan, apakah BUMN bisa seperti perusahaan swasta? Begitu punya program besar bisa berkelangsungan? Belum tentu, karena BUMN sangat berkaitan dengan politik sehingga ketika politik berubah, BUMN juga berubah," kata dia. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Dahlan Iskan: Pemerintah Harus Berpihak ke Pengusaha, Terutama Eksportir"

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait