Selasa, 26 November 2024

Kantor DPR Dikepung oleh Demonstran dalam Aksi Tolak RUU HIP dan RUU Ciptaker

Rabu, 15 Juli 2020 23:23

ilustrasi/ pikiran-rakyat.com

Akses lalu lintas di Jalan Jend. Gatot Subroto, persis di depan kompleks parlemen telah ditutup untuk kendaraan.

Selain itu, sejumlah ormas juga terpantau berkumpul di pintu belakang gedung dewan, Jl Gerbang Pemuda.

Hal ini menyebabkan pintu masuk dari belakang juga tak bisa dilewati. Kemacetan cukup parah.

Informasinya, pihak Kesetjenan DPR terpaksa membuka akses masuk ke kompleks parlemen di pintu-pintu lain yang selama ini ditutup.

Sedangkan pintu utama di bagian depan dan gerbang belakang, telah ditutup. (*)

Artikel ini telah tayang di JPNN.com dengan judul "Mulai Tegang, Kantor DPR Sudah Dikepung dari Depan dan Belakang"

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait