Sambil tersenyum, Rudy menanggapi pertanyaan kader sepuh Golkar Kaltim dengan pasti.
Dirinya bersama Makmur HAPK akan membangun komunikasi batin yang baik kepada seluruh kader melalui kunjungan terhadap kader-kader partai Golkar se Kaltim.
Melalui dana aspirasi dapil, pengurus di daerah akan disokong logistik perbulannya Rp 300 juta untuk mengelola basis suara Golkar di Kaltim.
"Golkar perlu kader yang serius mengembangkan partai dengan olahrasa dan olah karya," kata dia.
Untuk susunan kepengurusan, pastinya saya dan ayahanda (Makmur, Red) mengacu pada motivasi politik pribadi dan menempatkan kompetensi sesuai kemampuan dan skil di partai," jawab Rudy yang sejalan dengan inovasinya dalam partai. (Redaksi Politikal.id)