Pada Jumat (17/5/2024) Peserta lapsitarda berkolaborasi dengan pemerintah daerah kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar) dan Kodim 0906/Kkr dalam membangun infrastruktur pertanian.