Sabtu, 18 Januari 2025

Nasdem Usung Anies sebagai Capres, Golkar Tetap Terbuka Jika Mau Bergabung dengan KIB

Kamis, 6 Oktober 2022 13:13

IST

POLITIKAL.ID - Partai Golkar tetap membukan komunikasi dengan Partai Nasdem yang saat ini telah mendeklarasikan untuk mengusung Anies Baswedan sebagai calon presiden 2024.Wakil Ketua Umum Partai Golkar Ahmad Doli Kurnia mengatakan dalam dunia politik semua kemungkinan masih bisa terjadi. Olehnya Golkar tetap membuka pintu untuk Nasdem jika bergabung dengan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB). Ahmad Doli lanjut mengatakan, apapun keputusan dari masing-masing partai tetap ada kemungkinan untuk membuka dialog.

Di Golkar misalnya. Sebelum Koalisi Indonesia Baru (KIB) terbangun, DPP Partai Golkar sudah menyatakan Airlangga Hartarto adalah tokoh yang diusung partai sebagai capres di Pemilu 2024 mendatang.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait