Sabtu, 18 Mei 2024

Jelang Ramadan, DPRD Samarinda Pinta TPID Pemkot Aktif Lakukan Pemantauan Harga Barang di Lapangan

Kamis, 29 Februari 2024 13:12

DIWAWANCARAI - Anggota Komisi II DPRD Samarinda, Kamaruddin./ Foto: Istimewa

"Yang penting sekarang jangan sampai ada pihak-pihak memanfaatkan kenaikan harga beras dengan melakukan penimbunan," ucapnya.

Ia juga meminta Pemkot Samarinda yang sudah membentuk Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) untuk bekerja cepat melakukan pemantauan di lapangan.

Ia juga meminta Pemkot terus lakukan operasi pasar untuk mengatasi kesulitan masyarakat, juga memastikan tidak ada penimbunan di kalangan masyarakat atau pedagang.

"Inflasi harus cepat diatasi agar tidak berimbas pada kenaikan barang pokok lainnya," pungkasnya.

(Advertorial)

Halaman 
Tag berita: