Minggu, 19 Januari 2025

AMPG Kaltim Targetkan Kemenangan Mutlak di Pilkada se Kaltim Mendatang

Senin, 26 Oktober 2020 21:49

IST

"Target tetap 100 persen, 70 persen adalah target real saat ini sesuai arahan Ketua DPD Golkar Kaltim, Rudy Mas'ud," imbuhnya.

Lebih lanjut kata dia lagi, Golkar se Kaltim melalui anggota fraksi kota, kabupaten, dan provinsi komitmen akan turun bersama mensuport calon.

"Seluruh paslon yang diusung insyallah menang," pungkasnya.

https://youtu.be/Mr4MwcoImqQ

Ketua AMPG Kaltim, Nidya Listiyono

( Redaksi Politikal - 001 )

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait