Minggu, 28 April 2024

Anggota TNI Dituding Jadi Pembunuh Pendeta Yeremia

Senin, 2 November 2020 0:14

IST

Pembunuhan terhadap Pendeta Yeremia diduga terjadi saat anggota TNI menyisir wilayah Hitadipa untuk mencari senjata yang dirampas oleh Organisasi Papua Merdeka (OPM).

"Pemberi perintah ini patut diduga merupakan pelaku tidak langsung," ucapnya.

Para pelaku pembunuhan diduga berusaha mengaburkan fakta-fakta peristiwa.

Di lokasi kejadian, ada sekitar 19 bekas tembakan, baik di dalam kandang, atap, maupun pohon.

"Arah tembakan yang tidak beraturan dibuktikan dengan banyak lubang tembakan dengan diameter beragam. Komnas HAM meyakini bahwa tembakan itu dilakukan dalam jarak 9-10 meter dari luar kandang," tutur Anam.

Lulusan Universitas Brawijaya itu menjelaskan ada upaya agar korban segera dikuburkan.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait