Minggu, 10 November 2024

China Disebut Tekan Taiwan Agar Menjadi Hongkong Kedua

Selasa, 11 Agustus 2020 1:34

ilustrasi bendera China/ detik.com

Angkatan udara Taiwan dalam pernyataan yang dirilis oleh Kementerian Pertahanan mengatakan pesawat China itu dilacak oleh rudal anti-pesawat Taiwan yang berbasis di darat dan "diusir" oleh pesawat Taiwan yang sedang berpatroli.

Di tengah kondisi hubungan antara Washington dan Beijing yang memburuk, pemerintahan Trump telah memprioritaskan penguatan dukungannya terhadap Taiwan dan meningkatkan penjualan senjata.

Azar tiba di Taiwan pada Minggu (9/8) sebagai pejabat tinggi AS pertama yang berkunjung ke Taiwan dalam empat dekade terakhir.

Sebelumnya Washington memutuskan hubungan resmi dengan Taipei pada 1979 untuk mendukung Beijing. (*)

Artikel ini telah tayang di cnnindonesia.com dengan judul "China Disebut Hendak Ubah Taiwan Jadi 'Hong Kong Kedua'"

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait