Sabtu, 18 Januari 2025

Tiga Nama Bakal Calon Presiden 2024, Siapa yang Memiliki Harta Kekayaan Tertinggi?

Kamis, 27 April 2023 15:16

SURVEI - Anies Baswedan ( Kiri), Ganjar Pranowo (Tengah), Prabowo Subianto (Kanan). / Foto: IST

POLITIKAL.ID - Harta kekayaan para bakal calon Presiden 2024 dari Prabowo Subianto hingga Anies Rasyid Baswedan kini tengah jadi sorotan.

Sebagaimana diketahui, kini sudah ada tiga nama yang bakal calon Presiden 2024.

Mereka yakni Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo dan Anies Rasyid Baswedan.

Ketiganya tercatat sebagai pejabat di Kementerian dan kepala daerah.

Dari ketiga bakal calon, siapa yang memiliki harta kekayaan paling tinggi?

Berikut rangkuman harta kekayaan para bakal calon Presiden dikutip dari Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LKHKPN) tahun 2021:

Prabowo Subianto

Berdasarkan data e-lhkpn per 31 Maret 2022 total harta kekayaan Prabowo Subianto sepanjang 2021 mencapai Rp2,03 triliun.
Prabowo tercatat memiliki aset berupa 10 bidang tanah dan bangunan yang tersebar di kawasan Jakarta Selatan hingga Bogor senilai Rp273 miliar.

Prabowo juga memiliki delapan unit kendaraan senilai Rp1,25 miliar.
Adapun harta bergerak Prabowo lainnya mencapai Rp16,3 miliar. Selain itu, dia juga memiliki surat berharga senilai Rp1,7 triliun dan kas setara kas sebesar Rp2,5 miliar.

Ganjar Pranowo

Dikutip dari e-lhkpn per 30 Maret 2022, total harta kekayaan Ganjar tercatat sebesar Rp 11,77 miliar.

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait