Jumat, 17 Mei 2024

Kinerja Perusda Pemkot Samarinda Tumbuh Positif, Andi Harun Beri Catatan Khusus

Rabu, 3 Agustus 2022 17:35

IST

water losses). “Kemudian baru kita mulai menerapkan secara bertahap digital water meter untuk menghindari loss water. Membuat target peningkatan kapasitas sambungan,” paparnya. Sedangkan untuk Bank Perkreditan Rakyat (BPR) sesuai kajiannya bersama bidang ekonomi pemkot, yakni, adalah membuat target penurunan MPL atau kredit macet. Lalu melakukan kemitraan dan penguatan strategi penyaluran kredit. “Saya meminta Perusda BPR melakukan kerjasama dengan perumdam yang lain, dan pihak ketiga yang berpotensi untuk menjadi mitra kerja dari perusda,” imbuhnya. Sementara untuk Perusda Varia Niaga, mantan Wakil Ketua DPRD Kaltim itu memantau perkembangan positif terutama pada peningkatan biaya operasional lantaran adanya penambahan karyawan. “Memang terjadi peningkatan nilai laba. Sehingga saya tetap memberi catatan agar hati-hati. Peningkatan biaya operasional tidak bisa dihindari apabila memang diperlukan. Tapi tetap harus menjaga rasio sehatnya. laba bersihnya harus lebih besar dari pada biaya operasional,” terangnya mengakhiri. (*)
Halaman 
Tag berita:
Berita terkait