Senin, 25 November 2024

Pilpres 2024

Pasang Badan untuk Kepemimpinan Jokowi, Prabowo Ungkit Proses Anies Jadi Gubernur DKI Jakarta

Kamis, 14 Desember 2023 12:39

Prabowo Subianto vs Anies Baswedan dalam debat capres pertama.

"Hari ini-pun beliau (Anies) dalam proses kontestasi demokrasi. Menurut kami aneh jika seorang Capres tidak mempercayai proses yang sedang dia jalani. Demokrasi tidak boleh dirusak oleh kepentingan jangka pendek," tutur anggota DPR RI dapil Kalimantan Timur ini.

Budisatrio menjelaskan, Prabowo Subianto tetap berpegang teguh pada demokrasi, termasuk menerima keputusan dan pilihan rakyat di Pilpres.

"Ini memperlihatkan Pak Prabowo ini adalah seorang pejuang demokrasi. Beliau memilih jalan politik dengan pemilihan umum.

Membangun partai dari nol, serta memberikan jalan dan wadah untuk calon-calon pemimipin bangsa lewat Pemilu dan Pilkada. Ini fakta yang tak terbantahkan," ungkapnya.

(REDAKSI)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait