Minggu, 19 Januari 2025

PKPI Salurkan Bansos ke Tiap Provinsi

Minggu, 26 April 2020 0:34

PKPI menyalurkan bantuan untuk masyarakat saat pandemi corona covid-19. (Liputan6.com/Putu Merta Surya Putra)

Disalurkan ke Tiap Provinsi
Dia menuturkan, bantuan tersebut disalurkan dulu ke PKPI di tingkat provinsi. Meski demikian, jumlah paket yang didistribusikan ke masing-masing provinsi tidaklah sama, namun disesuaikan dengan kebutuhan provinsi.

"Nah, di setiap provinsi, paket akan ditambahkan dengan sembako, vitamin, ember cuci tangan, tempat sampah, dan lainnya, baru dibagikan ke Rumah Sakit, Puskesmas dan langsung door to door ke warga," ungkap Diaz.

Dia menuturkan, bahwa apa yang dilakukan ini memang belum membantu seluruh masyarakat luas.

"Sekali lagi, bantuan ini mungkin tidak seberapa. Namun semoga saja hal tersebut bisa membangkitkan semangat gotong royong di antara kita untuk saling bantu, khususnya di masa-masa sulit seperti sekarang," pungkasnya. (*)

Artikel ini telah tayang di liputan6.com dengan judul "Ketum PKPI: Kita Terus Ikhtiar Membantu di Masa Pandemi Covid-19"

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait